![]() |
| Foto : KTA Lie Tjin Kiong sebagai anggota GP Ansor |
"Benar KTA itu. Dia seorang mualaf. Dia ikut Diklatsar Banser pada tahun 2001. Siapapun boleh menjadi anggota Banser," ujar Rudi, Rabu (3/5/2017).
Sebelumnya beredar di media sosial (medsos) mengenai adanya Kartu Tanda Anggota (KTA) Banser NU dengan identitas warga Tiongkok. Dalam KTA Banser NU Satkoryon Tandes Surabaya itu tertera masa berlaku kartu hingga 20 Februari 2020.
Kepala Satkorwil Banser Jatim Gus Abid Umar menegaskan, Lie Tjin Kiong ini merupakan salah seorang pengurus Masjid Cheng Ho Surabaya yang telah mengikuti Diklatsar Banser.
![]() |
| Foto: Certificate GP Ansir pimpinan cabang Kotamadya Surabaya |
Sumber: Inilah.com


Post a Comment